Detail Cantuman
Advanced Search
Laporan Penelitian
LAPORAN PENYELIDIKAN GEOLOGI DAN GEOFISIKA KELAUTAN PERAIRAN BARATDAYA KALIMANTAN LEMBARAN PETA 1412
Laporan ini merupakan laporan akhir hasil penyelidikan geologi dan geofisika kelautan
di perairan Kalimantan Selatan lembar peta 1412. Pelaksanaan penyelidikan geologi dan
geofisika kelautan ini merupakan realisasi program penyelidikan geologi dan geofisika
kelautan, Pusat Pengembangan Geologi Kelautan tahun anggaran 1998/1999.
Kegiatan penyelidikan di lapangan telah dilaksanakan dari tanggal 2 juni sampai dengan
29 juni 1998 menggunakan Kapal Peneliti GEOMARIN I milik Pusat Pengembangan
Geologi Kelautan (PPGL) Bandung, yang mana telah menghasilkan penampang seismik
dan pemeruman sepanjang 2050 km yang terdiri dari 32 lintasan, sedangkan
pengambilan contoh sedimen permukaan dasar laut dilakukan pada 70 lokasi.
Ketersediaan
LF 98-1 FD | LF 98-1 | Perpustakaan Digital | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
PROYEK PENYELIDIKAN GEOLOGI KELAUTAN TAHUN ANGGARAN 1998-1999
|
---|---|
No. Panggil |
LF 98-1
|
Penerbit | PPPGL : Bandung., 1998 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
551
|
Tipe Isi |
Laporan Penelitian
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain